Khilafah.id – Masih perlu dijelaskan lebih lanjut, bahwa penggunaan istilah khilafah dalam al-Quran itu nihil. Kerancuan penggunaan istilah khilafah yang dinisbatkan pada khalifah adalah kekeliruan yang harus diluruskan. Seiring ideologi khilafah yang sorak-sorainya terdengar kian masif di Tanah Air, karena itu sudah semestinya meluruskan kesalahpahaman istilah khilafah merupakan perbuatan yang […]